Masih tentang dia
Yang membuat mencekam sepanjang hari
Dia yang membuat anak2 tidak ke sekolah
Dia yang membuat kita harus rapid test
Dialah Corona
Sekarang berganti menjadi Covid 19
Khabarnya ada vaksin untuk dia
Tapi tingkat efikasi vaksin masih diperhatikan
Dengan sungguh-sungguh
Seorang tokoh di twitter menyampaikan dengan jujur, beliau bernama Muhammad Said Didu
Serangkai kata:
“Apakah analisis saya ini benar ?
Jika tingkat efikasi vaksin Sinovac adlh 65,3 % artinya jika menyuntik 1.000 orang ada 350 orang (35 %) yg gagal memperoleh antibody tapi sdh merasa aman dari serangan virus Covid-19 krn sdh divaksin. Jika 100 juta org yg disuntik, 35 juta gagal”
Berikut adalah hasil tangkap layar atau screenshot:
—–
Info Admin indoSastra: semua karya pengunjung adalah ide dan pemikiran pengunjung, admin tidak bertanggung jawab atas karya pengunjung, karena itu adalah karya cipta mereka.
Pengunjung dapat memasukkan karya sastra di sini